Dear readers. Entah kenapa iseng - iseng saya mau membahas tentang hantu lokal. Bukan karena baru aja diganggu atau ada yang mendatangi saya terus minta diwawancara biar sejarahnya ditulis di blog ini, bukan...! (amit - amit jabang kebo) Namun karena terbesit dalam ingatan saya pada tagline sebuah iklan perabotan rumah tangga yang berbunyi Cintailah ploduk - ploduk Endonesiah Make sense isn't it ? Selama ini yang selalu ditulis di Fear Your Fate adalah cerita - cerita misterius atau urban legend saja. Sekali - kali lah kita menikmati produk lokal karya anak bangsa. Trus ? Siapa eh... Apa yang mau ditulis ? Saya mau memperkenalkan kembali sang nona anggun bergaun putih panjang nan legendaris. Namanya sudah terkenal seantero Nusantara. Tersedia dalam warna putih dan merah (terkadang kuning apabila dia bersemayam di dalam septictank) Disegani (baca : ditakuti sampai - sampai berharap biar gak bakal ketemu dengannya seumur hidup) oleh rakyat berbagai kalangan. There
Cerita horor dan urban legend dari berbagai belahan dunia. Jangan baca kalau mau tidur nyenyak.